Jumat, 14 November 2014

Internet sehat

INTERNET SEHAT



internet sehat adalah internet yang digunakan untuk tidak mengakses konten yang negatif, internet sehat adalah aktivitas internet yang disesuaikan pengguna internet secara kriteria umur, profesi

Internet sehat diadakan karena aktivitas di dunia maya sudah terbilang bebas dan ilegal hal ini terbilang cukup berbahaya

internet sehat bisa dilakukan dengan mudah dengan cara mendukung akses internet sehat yaitu:


  1. hindari atau situs forum berbahaya
  2. jangan bagikan data pribadi
  3. simpan komputer di ruang umum
  4. gunakan software parental control
  5. tidak meng-update status tentang aktivitas hari ini 
  6. tidak mengunggah lokasi tempat tinggal
  7. batasi pertemanan dengan teman dunia maya yang tidak dikenal
  8. tidak menerima kiriman e-mail,file, atu gambar yang isinya mencurigakan dari seseorang yang tidak dikenal, hapus saja kiriman-kiriman tersebut
  9. hindari chat room atau mailing-list yang isinya hal-hal yang negatif
  10. tidak menerima kiriman link atau URL yang tampak mencurigakan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar